Rumus ASBR Dan contohnya
IPS
ikram444
Pertanyaan
Rumus ASBR Dan contohnya
2 Jawaban
-
1. Jawaban dimas0102
ASBR = Li/Pi x 1.000
Keterangan :
- ASBR: Angka kelahiran khusus
- Li : Jumlah kelahiran dari wanita pada kelompok umur tertentu
- Pi : Jumlah penduduk wanita umur tertentu pada pertengahan tahun
- 1.000 : Konstanta -
2. Jawaban yuyunfa58
rumus ASDR
ASDR=ms/ps x 1000
contohnya
pada kelompok usia 60 keatas dapat dibandingkan untuk melihat kecendrungan aging population dan juga kesehatan,kesejahteraan lansia tersebut