Himpunan penyelesaian dari sistem persamaan y=-x²+2x+3 dan y=x²-4x+3 adalah
Matematika
AnggaBeaTBoXz
Pertanyaan
Himpunan penyelesaian dari sistem persamaan y=-x²+2x+3 dan y=x²-4x+3 adalah
1 Jawaban
-
1. Jawaban andhikahanif
Mapel : Matematika
kelas : 10
Bab : 3
kategori : Sistem Persamaan Linear
diketahui :
y = -x² + 2x + 3
y = x² - 4x + 3
menentukan himpunan penyelesaian
x² - 4x + 3 = -x² + 2x + 3
x² + x² - 4x - 2x + 3 - 3 = 0
2x² - 6x = 0
2x (x - 3) = 0
x = 0
x = 3
maka hp = {0,3}