Matematika

Pertanyaan

volume kerucut yang mempunyai ukuran panjang diameter alas 10 cm dan tinggi 18cm adalah

1 Jawaban

  • diket = d= 10
    berarti r =5
    t= 18
    ditanya volume kerucut?
    dijawab =
    V kerucut = 1/3 × ¡¡ × r*2 × t
    = 1/3 × 3,14 × 5*2 × 18
    =1/3 × 3,14 × 25 ×18
    =471

Pertanyaan Lainnya