1) apa yang dimaksud kepala kolom dan kepala baris ? 2) apa yang dimaksud alamat sel ? tolong dijawab terima kasih
TI
revitk
Pertanyaan
1) apa yang dimaksud kepala kolom dan kepala baris ?
2) apa yang dimaksud alamat sel ?
tolong dijawab
terima kasih
2) apa yang dimaksud alamat sel ?
tolong dijawab
terima kasih
1 Jawaban
-
1. Jawaban zhr0500
1) pada microsoft excel
- kepala kolom = bagian paling atas kolom, dituliskan dengan huruf A, B, C dst
- kepala baris = bagian paling atas baris, letaknya di samping sebelah kiri, menggunakan penomoran 1, 2, 3, dst
2) alamat sel = letak dari suatu sel
contoh: kursor berada di kolom D dan baris ke 3. maka alamat sel nya adalah D3