Biologi

Pertanyaan

selubung lendir yang melapisi bagian luar dari dinding sel, di manfaatkan bakteri untuk..

a. berkembang biak.
b. melekatkan diri pada inangnya.
c. menyebabkan penyakit.
d. membusukkan makanan
e. menguraikan makanan

2 Jawaban

  • Selaput lendir yang melapisi bagian luar dinding sel bakteri tersusun atas polisakarida dan air, berfungsi untuk melekatkan diri pada inangnya.
    (Jawaban B).


  • JAWABAN
    b. melekatkan diri pada inangnya

Pertanyaan Lainnya