contoh soal laju reaksi beserta jawabannya
Fisika
Ernova8995
Pertanyaan
contoh soal laju reaksi beserta jawabannya
1 Jawaban
-
1. Jawaban Firasetya27
Suatu reaksi pada suhu 25° C berlangsung selama 13 menit.Jika setiap kenaikan 10° C,kecepatan reaksinya menjadi 2 kali dari semula,pada suhu 55° C reaksi akan berlangsung sempurna dalam waktu berapa menit?
Diket : t1 = 12 menit
Perubahan T =55°-25° C
= 30° C
. t = 10° C
Ditanya : t2?
Jwb :
t2 = t1 (1/2)^t2-t1 / y
= 12 (1/2)^30/10
= 12 (1/2)^3
= 12* 1/8
= 1,5 menit