Fisika

Pertanyaan

Lampu listrik yang tertulis 25 W,110 V dinyalakan selama 10 jam.jika kWh berharga Rp500,00,00, maka berapakah biaya yang harus dibayar selama itu?

1 Jawaban

  • diket =
    P = 25 w
    V = 220 v
    t = 10 jam
    tarif Rp = 500,00
    dit : Biaya
    jwb :
    # Total Energi
    W = P . t
    W = 25 . 10
    W = 250 wh = 0,25 kwh
    #Biaya
    Biaya = W . tarif
    Biaya = 0,25 . 500,00 = Rp 125,00

Pertanyaan Lainnya