Dua buah pegas dirangkai seri, masing masing memiliki konstanta pegas 60N/m dan 30N/m maka konstanta penggantinya adalah
Fisika
IzzaAdnaniya4394
Pertanyaan
Dua buah pegas dirangkai seri, masing masing memiliki konstanta pegas 60N/m dan 30N/m maka konstanta penggantinya adalah
1 Jawaban
-
1. Jawaban LinggaLucky
dipasang seri,
maka 1/K =1/k1 + 1/k2
1/K = 1/60 + 1/30
1/K = 3/60
K = 60/3 = 20N/m