Kimia

Pertanyaan

Sifat adropsi Yang dimiliki koloid

1 Jawaban

  • Mungkin maksud kamu adsorpsi ya?
    Sifat koloid itu ada 4:
    • Gerak Brown
    • Efek Tyndall
    • Adsorpsi
    • Koagulasi

    Adsorpsi itu adalah penyerapan muatan oleh permukaan partikel partikel koloid.

    Adsorpsi bisa terjadi karena kemampuan partikel koloid untuk menarik partikel partikel kecil. Hal ini disebabkan oleh tinggi nya tegangan di permukaan koloid, sehingga partikel kecil yang menempel cenderung dipertahankan.

    Jika partikel koloid terkena ion positif maka partikel koloid akan menjadi positif, begtu juga sebaliknya

Pertanyaan Lainnya