Bila posisi suatu benda dengan persamaan r = 10t3 + 2t2 -3t meter percepatan benda tersebut dinyatakan oleh.
Fisika
Erwangga123
Pertanyaan
Bila posisi suatu benda dengan persamaan r = 10t3 + 2t2 -3t meter percepatan benda tersebut dinyatakan oleh.
1 Jawaban
-
1. Jawaban DimasMaulana132
V(t)=30t^2+4t
a(t)=60t+4
Jadi percepatan dapat dinyatakan dengan a(t)=60t+4