PPKn

Pertanyaan

1. pada masa penjajajahan jepang rakyat indonesia di suruh bekerja paksa yang di kenal dengan nama ...
a. suka rela
b. rodi
c. romusha
d. bakti

2. proklamasi kemerdekaan 17 agustus 1945 bagi bangsa indonesia merupakan ...
a. cita cita bangsa indonesia
b. titik puncak perjuangan bangsa indonesia
c. cita cita akhir para pahlawan
d. tujuan akhir bangsa indonesia

3. proklamsi kemerdekaan 17 agustus 1945 tepat pada saat terjadi " vacum of power " yaitu ...
a. jepang menyerah kepada sekutu
b. jatuhnya bom atom nagasaki
c. tentara jepang di kembalikan ke negarannya oleh tentara sekutu
d. jatuhnya bom atom di horoshima

2 Jawaban

Pertanyaan Lainnya