Diketahui p²-q²=40 dan p-q=4. Berapakah nilai p+q?
Matematika
yasyfiupik
Pertanyaan
Diketahui p²-q²=40 dan p-q=4. Berapakah nilai p+q?
1 Jawaban
-
1. Jawaban Albir16
p² - q² = 40
(p+q)(p-q) = 40
(p+q)(4) = 40
p+q = 40/4 = 10