PPKn

Pertanyaan

Bakat dan minat merupakan bawaan yang kita bawa sejak kita lahir. Bagaimana pernyataan tersebut menurut anda ? Apa alasan anda ?
a. Benar
b. Kurang benar
c. Tidak benar
d. Tidak tahu
Jawab :
Alasan :

2 Jawaban

  • a benar
    karena kita dapat mengembang kan bakat kita ketika dewasa nanti

    #maaf klau slah. jdkan jwbwn terbaik ya
  • c. tidak benar karna tidak semua bakat berasal dari saat kita lair tetapi berkembang seeiring pendidikan yg ita jalani

Pertanyaan Lainnya