PPKn

Pertanyaan

1. Proklamasi Kemerdekaan Indonesia mempunyai makna penting bagi bangsa Indonesia karena dengan proklamasi ...
a. bangsa Indonesia bebas melakukan apa saja tanpa batas
b. bangsa Indonesia bisa bertindak bebas
c. bangsa Indonesia bebas mengatur negara sendiri tanpa bangsa kini
d. bangsa memiliki kewenangan untuk menentukan siapa menjadi penjajah

2. makna proklamasi kemerdekaan indonesia tertera di bawah ini KECUALI ...
a. berakhirnya hubungan dunia luar
b. berakhirnya zaman penjajah
c. belakunya hukum nasional
d. puncak perjuangan bangsa indonesia

3. proklamasi kemerdekaan bangsa indonesia bukan tujuan akhir tapi merupakan alat untuk mencapai ....
a. kemerdekaan
c. proklamasi
b. tujuan negara
d. perjuangan bangsa

4. hubungan antara proklamasi 17 agustus 1945 dengan pembukaan uud 1945 adalah ...
a. UUD 1945 dan proklamasi saling menjelaskan
b. pembukaan UUD 1945 merupakan penjelasan terperinci dari proklamasi
c. proklamasi tercantum dalam UUD 1945
d. proklamasi menjadi bagian pembukaan UUD 1945

2 Jawaban

  • 1 C
    2 A
    3 A
    4 C

    maaf kalo ada yang salah
  • 1.b, bangsa Indonesia bisa bertindak bebas.
    2.a, berakhirnya hubungan dunia luar.
    3.a, kemerdekaan.
    4.b, pembukaan undang-undang Dasar 1945 merupakan penjelasan terperinci dari proklamasi.
    #maaf kalau salah

Pertanyaan Lainnya