Matematika

Pertanyaan

persamaan garis yang sejajar dengan garis 2x + 4y = 5 dan melalui titik (-2,3) adalah..
a. x - 2y = -4
b. x + 2y = 4
c. 2x - y = -4
d. 2x + y = 4

tolongin yaa.. harus pake caranya!
makasih :)

1 Jawaban

  • Kelas 8 Matematika
    Bab 3 - Persamaan Garis
    Kata Kunci : Sejajar

    ax + by = c, sejajar, (p, q)
    ax + by = ap + bq

    2x + 4y = 5, sejajar, (-2, 3)
    2x + 4y = 2 . (-2) + 4 . 3
    2x + 4y = -4 + 12
    2x + 4y = 8
    x + 2y = 4

    ✩✩ B ✩✩

Pertanyaan Lainnya