Matematika

Pertanyaan

1. tentukan ruang sampel pelemparan sebuah dadu dan sebuah logam secara bersamaan
2. Tentukan ruang sampel pelemparan 2 dadu bersama.kemudian tentukan peluang muncul mata dadu berjumlah 7

1 Jawaban

  • ruang sampel dari pelemparan sebuah dadu dan sebuah uang logam secara bersamaan ada 12 yaitu 1A ,1 G ,2A ,2G ,3 A,3G ,4A,4G,5A,5G,6A,6G
    ruang sampel pelemparan dua dadu ada 36 yaitu lihat di gambar
    jadi peluang mata dadu berjumlah 7 yaitu 6/36=1/6
    mata dadu yang jumlahnya tujuh itu 1,6. 2,5. dsb
    semoga membantu
    Gambar lampiran jawaban MeiraDwi

Pertanyaan Lainnya