pengertian globalisasi
IPS
IshmatZD
Pertanyaan
pengertian globalisasi
2 Jawaban
-
1. Jawaban Manstein
Menurut KBBI, Globalisasi adalah proses masuknya ke ruang lingkup dunia. Jadi pengertian globalisasi menunjukan adanya proses. Maaf jika salah dan semoga membantu :) -
2. Jawaban judan10
pengertian dari buku IPS
globalisasi >> adalah proses menyatunya berbagai macam bidang, seperti politik, Ekonomi, perdagangan, sosial, dan budaya dari negara- negara yang ada di seluruh dunia
semoga membantu......