Mengapa sambungan rel kereta dibuat renggang?
Fisika
AzuraSan
Pertanyaan
Mengapa sambungan rel kereta dibuat renggang?
2 Jawaban
-
1. Jawaban rahcell
supaya ketika kereta berjalan relnya tidak menyusut -
2. Jawaban wan1410
agar bisa memuai, bila dibuat menyatu maka tidak bisa memuai dan akan patah