B. Indonesia

Pertanyaan

Berikut ini yang merupakan penulisan angka yang benar adalah….

Pilih jawabanmu.
1
Langkah ke-I menulis teks anekdot adalah menentukan topik.
2
220-275 ekor merupakan populasi badak sumatera.
3
Subspecies harimau sumatera tinggal 405 ekor.
4
Langkah kesatu menulis teks anekdot adalah menentukan topik.
5
Langkah pertama menulis teks anekdot adalah menentukan topik.

2 Jawaban

Pertanyaan Lainnya