apa yang dimaksud dengan sinestesia?
B. Indonesia
wulan1433
Pertanyaan
apa yang dimaksud dengan sinestesia?
2 Jawaban
-
1. Jawaban Rianatasya111
Sinestesia adalah metafora berupa ungkapan yang berhubungan dengan suatu indra untuk dikenakan pada indra lain. Contoh: Betapa sedap memandang gadis cantik yang selesai berdandan. -
2. Jawaban kaniachiara
sinestesia adalah metafora berupa ungkapan yg berhubungan dengan suatu indra untuk dikenakan pada indra lain
senang bisa membantu