nilai ujian kemampuan bahasa dari peserta seleksi pegawai di suatu instansi di perlihatkan pada tabel berikut. nilai ujian 60. 70. 80. 90. 100 frekuensi 40 20
Matematika
nia9393
Pertanyaan
nilai ujian kemampuan bahasa dari peserta seleksi pegawai di suatu instansi di perlihatkan pada tabel berikut.
nilai ujian 60. 70. 80. 90. 100
frekuensi 40 20. 30. 20. K
jika nilai rata rata ujian tersebut adalah 76 maka nilai K adalah
a.5
b.10
c.15
d.20
e.25
pakai cara nya lebih di jelasin lagi ya caranya biar aku paham
nilai ujian 60. 70. 80. 90. 100
frekuensi 40 20. 30. 20. K
jika nilai rata rata ujian tersebut adalah 76 maka nilai K adalah
a.5
b.10
c.15
d.20
e.25
pakai cara nya lebih di jelasin lagi ya caranya biar aku paham
2 Jawaban
-
1. Jawaban rahmaevenstar
jawabannya C. 15
semoga membantu2. Jawaban andhikahanif
Kelas 11
Matematika
Bab 1 - Statistika
langkah 1 : menentukan nilai dikali frekuensi
Nilai : 60 , 70 , 80 , 90 , 100
fekuensi : 40 , 20 , 30 , 20 , K
N x f : 2400 , 1400 , 2400 , 1800 , 100k
langkah 2 : menentukan rata-rata
x = ∑ (N x f) ÷ ∑ f
76 = (2400 + 1400 + 2400 + 1800 + 100k) ÷ (40 + 20 + 30 + 20 + K)
76 = (8000 + 100k) ÷ (110 + k)
76 x (110 + k) = (8000 + 100k)
8360 + 76k = 8000 + 100k
100k - 76k = 8360 - 8000
24k = 360
k = 360 ÷ 24
k = 15
jadi nilai k adalah 15 (jawabannya c.)Pertanyaan Lainnya