6. Gambar jendela berbentuk persegi panjang, dgn panjang 3,5 mm dan lebar 1,5 mm. Skala gambar = 1 : 1.000. Berapa keliling jendela tersebut sebenarnya? Tolong
Matematika
jsmithelaa
Pertanyaan
6. Gambar jendela berbentuk persegi panjang, dgn panjang 3,5 mm dan lebar 1,5 mm. Skala gambar = 1 : 1.000. Berapa keliling jendela tersebut sebenarnya?
Tolong bantu saya mengerjakan nya dengan cara.
Tolong bantu saya mengerjakan nya dengan cara.
1 Jawaban
-
1. Jawaban ZM12
Gambar jendela = panjang 3,5 mm / 0,35 cm
lebar 1,5 mm / 0, 15 cm
Skala = 1 : 1000
( 1 cm digambar = 1000 cm nyata )
Panjang = 0,35 x 1000
= 350 cm
Lebar = 1,5 x 1000
= 150 cm
Keliling = 2 ( P + L )
= 2 ( 350 + 150 )
= 2 ( 500 )
= 1000 cm atau 10 m