contoh puisi guru 20 bait
B. Indonesia
benjol5
Pertanyaan
contoh puisi guru 20 bait
2 Jawaban
-
1. Jawaban ReghaBost24
PUISI UNTUK GURU
Engkau bagaikan cahaya
Yang menerangi jiwa
Dari segala gelap dunia
Engkau adalah setetes embun
Yang menyejukan hati
Hati yang ditikam kebodohan
Sungguh mulia tugasmu
Guru Tugas yang sangat besar
Guru engkau adalah pahlawanku
Yang tidak mengharapkan balasan
Segala yang engkau lakukan
Engkau lakukan dengan, ikhlas
Guru jasamu takkan kulupa
Guru ingin ingin kuucapkan
Terimakasih atas semua jasamu -
2. Jawaban ananda568
Guru....
Betapa besar jasamu...
Menebar benih ilmu tanpa jemu...
Jasamu begitu besar padaku...
Tanpamu ku bukan apa apa
Guru....
Dengan apa ku membalas semua jasamu
Pengorbananmu sungguh besar
Perjuanganmu luar biasa
Keikhlasanmu membuatku semakin kagum padamu
Guru...
Tanpamu ku hanyalah orang biasa
Perlahan kau mengajariku merangkai kata demi kata hingga terbentuklah sebuah kata kata
dengan kasih lembutmu kau pecahkan semua permasalahan
Tutur katamu yg lembut membuat hatiku tenang
Guru....
Terimakasih ku ucapkan padamu
Namamu kan selalu ku ukir dalam sanubari
Jasamu takkan dapat terungkapkan oleh kata kata
doaku selalu menyertaimu guruku
Tanpamu hidup ini takkan ada artinya