Apa arti dari deskripsi objektif
B. Indonesia
putri20103
Pertanyaan
Apa arti dari deskripsi objektif
2 Jawaban
-
1. Jawaban WanitaAQNYAtinggi
manggambarkan objek dan sebagai gambaran untuk di rasakan,imajinasi,dan pemikiran dalam mendeskripsikan suatu objek dalam keadaan yang baik -
2. Jawaban SelviaAdella1
Deskripsi objektif adalah suatu paragraf yang menggambarkan atau melukiskan suatu objek tertentu secara apa adanya sehingga pembaca dapat membayangkan keadaan yang sebenarnya pada objek tersebut. Paragraf ini tidak disertai dengan opini atau kesan penulis.