Matematika

Pertanyaan

Simpangan baku dari data 7, 8, 10, 7, 8 adalah ...

2 Jawaban

  • Simpagan baku dari 7,8,10,7,8 adalah 11 dan sterusnya
    Maaf kalau salah
  • Kelas 9
    Matematika
    Bab 3 - Statistika

    langkah 1 : menentukan rata rata
    x = (7 + 8 + 10 + 7 + 8) 
    ÷ 5
    x = 40 / 5
    x = 8

    ∑ (rata rata - data)²
    = (8 - 7)² + (8 - 8)² + (8 - 10)² + (8 - 7)² + (8 - 8)²
    = 1² + 0² + (-2)² + 1² + 0²
    = 1 + 0 + 4 + 1 + 0
    = 6

    langkah 2 : menentukan simpangan baku
    σ = ∑ (rata rata - data)² ÷ n data
    σ = 6 / 4
    σ = 1,5

Pertanyaan Lainnya