Senyawa asam asetat sebanyak 15 gram dicampurkan kedalam larutan yang bermassa 500 gram, molalitas larutan asam asetat sebesar?
Kimia
yuditharya
Pertanyaan
Senyawa asam asetat sebanyak 15 gram dicampurkan kedalam larutan yang bermassa 500 gram, molalitas larutan asam asetat sebesar?
1 Jawaban
-
1. Jawaban ionkovalen
m = gram/Mr x 1000/p
= 15/60 x 1000/500
= 15/30
= 0,5 molal
.
.
.
@kimiaischemistry