Biologi

Pertanyaan

Ciri ciri orang terkena HIV?

2 Jawaban

  • lelah, demam, bercak putih dilidah, penurunan berat badan
  • oang yang terkena HIV akan mengalami 3 fase
    1. fase pertama, fase pada saat seseorang terinfeksi virus HIV namun tidak menunjukkan gejala gejala apapun. Pada fase ini, tidak dapat dideteksi melalui tes darah apakah penderita terinfeksi virus HIV
    2. fase kedua, fase dimana virus mengalami masa inkubasi di dalam tubuh penderita, pada fase ini virus sudah dapat dideteksi
    3. fase ketiga, dimana penderita sudah menunjukkan berbagai gejala gejala yang terjadi pada penderita ADIS seperti menurunnya sistem kekebalan tubuh, mudahnya terserang berbagai macam penyakit, dll

Pertanyaan Lainnya