temukan lalu tulisan unsur tema,rasa,nada dan amanat dari puisi berjudul terima kasih dokter
B. Indonesia
bian56
Pertanyaan
temukan lalu tulisan unsur tema,rasa,nada dan amanat dari puisi berjudul terima kasih dokter
1 Jawaban
-
1. Jawaban AmritaTata
Terima Kasih Dokter
Dokter,
engkaulah pahlawanku
naungan harapan daku kala ibu terbisu
entah apa yang akan aku lakukan kala itu tanpamu
Ibu,
engkau yang kala itu terpejam bisu
membuatku terpasrah bisu
entah apa yang ada dalam benakku
hanya tangis yang tak terhaturkan oleh lisanku
Dokter,
Ibu kini berseri kian membaik
entah apa gerangan cahaya penerang itu
ku tak dapat membayangkan sosok ibuku tanpamu
ya...tanpamu dokter tangan ini tanpa daya
Terimakasih dokter, jasamu takkan terlupa oleh jiwa
Ket :
tema: Jasa seorang dokter
Rasa : Syukur
Nada : bergembira
Amanat : Tidak melupakan jasa seorang doktor yang pernah menolong kita terlahir didunia ini
NB: kalau ada jawaban yang kurang maaf ya, soalnya pertanyaan kurang jelas hehe :D