Sejarah

Pertanyaan

pengertian hadits mutawatir

2 Jawaban

  • Hadits mutawatir adalah hadits yang diriwayatkan oleh sejumah rawi yang ‎tidak mungkin bersepakat untuk berdusta, mulai dari awal sanad sampai akhir ‎sanad dan cara penyandaran mereka adalah pancaindra.‎
  • hadis mutawatir adalah kabar yang didasarkan pada pancaindera(dilihat dan didengar sendiri oleh yang mengabarkan), yang diberitahukan segolongan manusia yang berjumlah banyak,menurut adat mustahil mereka bersepakat terlebih dahulu dengan jalan berdusta.

Pertanyaan Lainnya