Ekonomi

Pertanyaan

ada bisa bantu jawab Harga suatu barang Rp.10.000,00 dengan jumlah barang yang diminta 2.500,00 unit. Harga tersebut turun menjadi Rp.9.000,00 dan jumlah barang yang diminta menjadi 3.000 unit. Jadi koefisien elastisitasnya adalah...
E = 0,2
E = 2
E = -0,2
E = -2
E = 0

1 Jawaban

  • E = % perubahan jumlah barang / % perubahan harga

    E = 20 / 10 = 2

    Elastisitas adalah harga mutlak. Jadi, nilai elastisitas selalu positif, tidak mungkin negatif.

Pertanyaan Lainnya