setiap hari Abas menabung di sebuah koperasi sebesar Rp.1.500.Setelah 24 hari, Abas mengambil uang tabungan sebesar y rupiah. Jumlah tabungan Abas sekarang adal
Matematika
via871
Pertanyaan
setiap hari Abas menabung di sebuah koperasi sebesar Rp.1.500.Setelah 24 hari, Abas mengambil uang tabungan sebesar y rupiah. Jumlah tabungan Abas sekarang adalah ...
#Dikasih diketahui dan caranya ya
#Terima kasih
#Dikasih diketahui dan caranya ya
#Terima kasih
2 Jawaban
-
1. Jawaban fadiloke
dik
nabung sehari 1.500
lama menabung 24hari
dit
uang setelah diambil 24hari
1500×24=36000
semoga membantu -
Pertanyaan Lainnya