Apa yang dimaksud dengan pancasila sebagai ideologi tertutup dan terbuka
PPKn
daffalazrd
Pertanyaan
Apa yang dimaksud dengan pancasila sebagai ideologi tertutup dan terbuka
2 Jawaban
-
1. Jawaban Sally7C
karena pancasila sudah dijadikan sebagai dasar negara dan pancasila sudah banyak dikenali oleh dari masyarakat sampai ke seluruh warga indonesia -
2. Jawaban Nidiyatultul
Ideologi terbuka berarti ideologi yg pemikirannya terbuka yg bersifat inklusif, tidak totaliter, dan tidak dapat di pakai melegitimasi kekuasaan sekelompok orang. Ideologi tertutup adalah ideologi yg nilainya bersifat mutlak dan bersifat dogmatis, apriori ( mempercayai suatu keadaan tanpa data yg falid. Apriori, berprasangka terlebih dahulu akan keadaan). Ideologi tertutup beraifat otoriter ( negara berlaku sebagai penguasa) dan totaliter.