tentukan persamaan garisnya: soal:melalui titik(2,5) dan tegak lurus garis yg melalui (3,5) dan (4,1) tolong jawab bese
Matematika
hafiz8w828
Pertanyaan
tentukan persamaan garisnya: soal:melalui titik(2,5) dan tegak lurus garis yg melalui (3,5) dan (4,1) tolong jawab beserta caranya ya??
1 Jawaban
-
1. Jawaban dharmawan13
persamaan garis melalui (3,5) dan.(4,1) adalah
(y-y1)/(y2-y1) = (x-x1)/(x2-x1)
(y -5)/(1-5) = (x-3)/(4-3)
(y -5)/(-4) = (x-3)/(1)
1.(y-5) = (-4)(x-3)
y -5 = -4x +12
y = -4x +17. misal gradien m1, maka m1 = -4.
garis tegak lurus dengan garis y = -4x+17, misal gradien m2, maka
m1.m2 = -1
-4.m2 = -1
m2 = 1/4.
persamaan garis dengan gradien 1/4 dan melalui (2,5) adalah
y - y1 = m (x - x1)
y - 5 = 1/4 (x - 2)
y - 5 = 1/4x - 1/2
y = -1/4x -1/2+5
y = -1/4x + 9/2 atau
x + 4y -18 = 0