Jelaskan Pengertian dari Gerak Endonom, Esionom, Higroskopis?
Biologi
munidar
Pertanyaan
Jelaskan Pengertian dari Gerak Endonom, Esionom, Higroskopis?
2 Jawaban
-
1. Jawaban khansa2001
endonom: gerak yg tdk diketahui penyebab luarnya
esionomo: gerak yg disebabkan oleh adanya rangsangan dari lingkungan sekitar
higroskopis: gerak yg disebabkan karena perubahan kadar air -
2. Jawaban rostiananabila
Gerak endonom adalah gerak tumbuhan yang disebabkan oleh rangsangan atau faktor-faktor yang berasal dari dalam tumbuhan itu sendiri.
Gerak ensionom adalah gerak yang dipengaruhi rangsang dari luar, menurut cara dan arah geraknya.