Matematika

Pertanyaan

Tentukan himpunan selesaian dari pertidaksamaan berikut dengan x adalah anggota himpunan bilangan real .kemudian lukiskan penyelesaiannya dalam garis bilangan.
1. 2x - 4 > 3x +9
2.3x-1/4 < w/2-1
Tolong jawab ya kakak kakak semua, soalnya besok dikumpulin,makasih Yg Sudan Japan :)

2 Jawaban

  • 1. 2x - 4 > 3x + 9
    2x - 3x > 9 + 4
    -x > 13
    x < -13.
  • Kategori soal : matematika
    Kelas : 10 SMA
    Materi : pertidaksamaan kuadrat
    Kata kunci : operasi matematika

    Pembahasan : perhitungan terlampir
    Gambar lampiran jawaban DenmazEvan

Pertanyaan Lainnya