Kimia

Pertanyaan

Senyawa yang tersusun dari dua buah unsur 6X dan 17Y apabila berikatan akan memiliki bentuk molekul dan kepolaran berturut-turut adalah......
A.tentrahedral dan polar
B.bentuk V dan non polar
C.tentrahedral dan non polar
D.bentuk V dan non polar
E.trigonal bipiramida dan polar

(Jawab yg benar kalau ngasal2 nanti saya report kwkwkwkw)

1 Jawaban

  • Ev X = 4
    Ev Y = 7
    Molekul = CCl4
    DE = 4
    PEI = 4 PEB = 0
    Tipe molekul = AX4
    Bentuk molekul = Tetrahedral
    Sifat = Non polar (karena tidak ada PEB)

    Jawaban : C

Pertanyaan Lainnya