Apa ciri-ciri berkembang biak? (Berikan contohnya)
Biologi
dhira05
Pertanyaan
Apa ciri-ciri berkembang biak? (Berikan contohnya)
2 Jawaban
-
1. Jawaban derrendenela
secara generatif contohnya: dengan proses penyerbukan
secara vegetatif contohnya:setek,merunduk tunas -
2. Jawaban dairafik11464
melahirkan (vivipar)
1.memiliki kelenjar susu
2.memiliki daun telinga
3.memiliki rahim
4.menyusui anaknya
bertelur (ovipar)
1.anak hewan keluar daei telur ketika menetas
2.calon anak hewan berkembangbiak di dalam telur diluar tubuh
3.tidak mempunyai daun telinga
4.tidak memiliki kelenjar susu
5.tidak menyusui anaknya
maaf kalau salah