jelaskan jenis2 star dalam olahraga lari
Penjaskes
arjunafingerstyle024
Pertanyaan
jelaskan jenis2 star dalam olahraga lari
1 Jawaban
-
1. Jawaban sekar459
*Start berdiri (standing start), start berdiri biasanya digunakan dalam nomor lari jarak menengah dan jarak jauh.
*Start melayang (flying start), start melayang digunakan oleh pelari II, III, dan IV lari dalam nomor lari estafet 4 × 100 m.
*Start jongkok (cruched start), start jongkok biasanya digunakan dalam nomor lari jarak pendek. Start jongkok terbagi menjadi 3 macam start, yaitu: Start pendek (bunch start) Start menengah (medium start) Start panjang (long start)