jelaskan simbol diagram alir
TI
joni117
Pertanyaan
jelaskan simbol diagram alir
1 Jawaban
-
1. Jawaban zhr0500
(oval) terminator - menunjukan awal & akhir algoritma
(jajar genjang) data - mewakili data input dan output
(persegi panjang) process - mewakili suatu proses
(belah ketupat) decision - penyeleksian kondisi dalam suatu program
(segi lima) preparation - memberi nilai awal, akhir, penambahan/pengurangan suatu variabel
(lingkaran) connector - menunjukan sambungan flowchart yang terputus di halaman yg sama atau berikutnya
(panah) arrow - menunjukan arus data / aliran data dari satu proses ke proses lainnta