Matematika

Pertanyaan

pak andi memiliki sebidang perkarangan berng berbentuk persegi pajang yang berukuran 15m×12m disekeliling pekarangan tersebut akan di buat pagar tembok jika biaya pemagarnya Rp.100.000,00/m biaya yang di perlukan untuk melakukan pemagaran seluruhnya adalah
berikan cara kerjanya

2 Jawaban

  • Kelas 4 Matematika
    Bab 8 - Bangun Ruang dan Bangun Datar
    Kata Kunci : Persegi Panjang

    Keliling = 2 x (p + l)
    Keliling = 2 x (15 + 12)
    Keliling = 2 x 27
    Keliling = 54 m

    Biaya = 100.000 x 54
    Biaya = Rp 5.400.000,00
  • Diket : P = 15 m
    l = 12 m
    Rp. 100.000,00/m
    Ditan : biaya yg diperlukan?
    jawab : P × l
    = 15 m × 12 m
    = 180 m²
    180 m² × Rp. 100.000,00 = 18.000.000,00

    semoga membantu

Pertanyaan Lainnya