Matematika

Pertanyaan

suatu segitiga sama kaki memiliki panjang kaki sama dengan 5 kali panjang sisi lainnya.agar keliling segitiga tersebut lebih dari 55 m,berapakah panjang minimum masing masing sisi segitiga tersebut?
tolong jawab y..
#dengan caranya

2 Jawaban

  • Alas = x
    Panjang kaki segitiga: lima kali dari alas = 5x

    Keliling : alas + jumlah 2 kaki
    55 : x + 10x
    55 : 11x
    55/11 : x
    5 : x

    x:5, kaki segitiga: 5x
    : 5.5 =25
    Kesimpulannya,
    Alas segitiga: 5m
    Panjang masing" kaki segitiga : 25m
  • Pertidaksamaan
    Kelas X

    Misal panjang alas a
    Maka panjang kaki : 5a

    Didapat :
    5a + 5a + a > 55
    11a > 55
    a > 5 m

    Jika bilangan yang diminta adalah bil. bulat , maka panjang a minimal 6 m , dan panjang kakinya = 5 • 6 = 30 m

    Jadi panjang Sisi² nya adalah :
    6 m , 30 m , dan 30 m

    Lain lagi kalau yang diminta bil. real , maka panjang a minimum = 5,00000000.......1 m

Pertanyaan Lainnya